Senin, 14 Mei 2012

Cara Mencetak Table Property Material, Beban Kombinasi dan Gaya-Gaya Batang Pada SAP 2000

tutorial sap 2000 mencetakLangkah terakhir ketika anda sudah selesai memodel struktur sampai ke run analysis, maka langkah selanjutnya adalah mencetak tabel dari beberapa parameter yang ada diSAP, pada kesempatan ini tak tunjukan bagaimana to sakjane cara mencetak parameter property material (kekuatan material), definisi beban kombinasi dan gaya-gaya batangnya, sedang cara mencetak parameter yang lain bisa anda utek-utek sendiri, rasah manja, ok? sip, monggo langsung tancap..

1. Pastikan model struktur anda sudah di Run Analysis
2. Perhatikan satuan yang

Minggu, 13 Mei 2012

Tutorial Memasukan Material Property Baja Ringan di SAP 2000

Material Baja Ringan memang berbeda dengan material baja biasa, pada material baja ringan mempunyai spesifikasi kekuatan lebih tinggi dari pada baja biasa. umumnya
Spesifikasi minimum baja ringan yang dipakai (G550) adalah:
1. Kekuatan Leleh Minimum : 550 MPa.
2. Tegangan Maksimum : 550 MPa.
3. Modulus Geser : 50.000 MPa.
4. Modulus Elastisitas : 200.000 MPa.
dan baja ringan termasuk jenis baja cold form steel yakni jenis baja yang dibentuk setelah dingin.
Maka dari itu utowo oleh sebab itu pada tutorial kali ini, tak ajari kepada anda-anda seluruh jagat raya indonesia, bagaimana to sakjane cara memasukan material property untuk baja ringan pada SAP 2000,
ikuti tutorial berikut ini, ready.....

Spreadsheet Excel, Perencanaan Pondasi Telapak Bujur Sangkar

Microsoft Excel adalah program spreadsheet atau pengolah angka yang paling populer dan banyak digunakan saat ini. Disukai banyak kalangan karena pengoperasiannya yang relatif mudah dengan hasil yang memuaskan. Dalam lingkup Teknik Sipil, Excel sudah mendapat tempat tersendiri bagi profesi mereka.
Salah satu kekuatan Excel adalah bahasa macro-nya. Hal ini tentu tidak lepas dari aplikasi Visual Basic (Visual Basic for Application) yang bekerja dengan Excel. Macro yang selama ini kita kenal, umumnya digunakan otomasi langkah-langkah pekerjaan dalam aplikasi perkantoran. Namun dalam hal lain, juga dapat digunakan untuk aplikasi perhitungan. Disini terdapat kombinasi yang unik antara spreadsheet dan Visual Basic yang ternyata banyak memberikan kemudahan bagi pemakai jika membuat program perhitungan Excel.
Nah…berikut adalah salah satu aplikasi excel yang diterapkan pada bidang teknik sipil, dimana kemampuan Excel dalam

Cara Memutar Frama Pada SAP 2000


Katakanlah saya mempunyai model 3D frame, seperti dibawah ini.

A1  

Cara Import File Autocad DXF Ke SAP 2000


Dalam membuat pemodelan geometri struktur, selain kita bisa membuatnya melalui program SAP2000 itu sendiri, juga bisa dibuat melalui program yang lain. Salah satunya adalah AutoCAD
AutoCAD ? Kenapa harus AutoCAD ?
Sebagai program bantu penggambaran, AutoCAD sudah tidak diragukan lagi kehandalannya. Kemudahan dalam penggambaran dan tingkat presisi yang dihasilkan telah terbukti dan teruji pada program ini. Sehingga dengan mengkolaborasikan dua program ini yaitu AutoCAD untuk menggambar elemen struktur (structural modeling) dan SAP2000 untuk melakukan analisa struktur, merupakan sebuah langkah yang sangat tepat.  
Dalam beberapa kasus pemodelan struktur tertentu, membuat pemodelan melalui program AutoCAD bisa lebih efektif jika dibandingkan dengan membuat pemodelan melalui SAP2000. Semisal, menggambar elemen arc untuk membuat space frame.
Space Frame (S1)
Tentunya ini akan lebih cepat dibuat jika kita mengeksekusinya dengan program AutoCAD daripada harus berlama-lama bersusah payah membuatnya di SAP (bisa boring abiz…..brow!)
Nah…untuk posting kali ini saya akan ajak anda untuk membahas cara mengimport gambar AutoCAD ke program SAP2000, yang dimulai dari awal penggambaran di AutoCAD sampai proses importing ke SAP.  Siapa tahu mungkin sobat kampuz punya cara lain yang lebih cepat dari cara yang saya uraikan ini. Kita shearing aja… Oke!
Sebagai suatu contoh, kita akan menggambar portal seperti gambar dibawah ini
4
2 (Gb.1)…dari AutoCAD
3 (Gb.2)…Setelah diimport ke SAP
  
Mempersiapkan modeling struktur di AutoCAD
1. Sebelum menggambar di AutoCAD, tentukan dulu

PRIVATE EXPRESS TERMURAH DI INDONESIA

JENIS PRIVATE

WAKTU

BIAYA

KETERANGAN

Bangunan rumah tinggal

Sabtu - Minggu

Rp.250,000

1 Hari langsung bisa

Bangunan Rumah tinggal bertingkat

Sabtu - Minggu

Rp.500,000

1 Hari langsung bisa

Bangunan Gedung/Ruko

Sabtu - Minggu

Rp.700,000

2 Hari langsung bisa

Bangunan Workshop/Warehouse

Sabtu - Minggu

Rp.600,000

2 Hari langsung bisa

Electrical

Sabtu - Minggu

Rp.250,000

1 Hari langsung bisa

All Private

Jumat,sabtu & Minggu

Rp.2,000,000

3-seminggu langsung bisa

Anda tidak perlu lagi buang-buang biaya di tempat kursus yang mahal dan belum tentu anda bisa.. Disini anda diajarkan langsung tanpa teori.. Langsung praktek mengoperasikan autocad... 1 Hari anda sudah bisa menggunakan autocad untuk mendesign sesuai keinginan anda... Jangan lama-lama berfikir,Peluang usaha kerja anda akan semakin besar bila anda menguasai program autocad.. SEGERA HUBUNGI KAMI BAGI ANDA YANG BERMINAT : 085753239391 (Mr.Ahmad) Sang ahlinya beraksi..

Senin, 07 Mei 2012

Perencanaan Ruko 2 Lantai Dengan STAAD PRO 2004 (part 1)


Untuk posting kali ini, saya akan membahas tentang perencanaan ruko dua lantai dengan program bantu STAAD Pro 2004. Kenapa kok saya sebut dengan program bantu?, yaitu karena STAAD hanya kita posisikan sebagai alat bantu hitung saja, sedangkan verifikasi hasil desain dan pengambil keputusan (judgement) tetap ditentukan oleh kita sebagai aktor utama (main aktor) dari perencanaan ruko ini,
Jadi STAAD ya STAAD, dia sebatas alat bantu program, bukan alat bantu yang memprogram kita. segala keputusan tetap kembali kepada kita
Nah...agar segala keputusan yang kita ambil tetap pada kendali kita, maka pengetahuan dasar yang cukup terhadap program dan mekanika teknik dirasa sangat penting sekali, karena pada dasarnya program aplikasi rekayasa teknik dituntut pengetahuan dasar yang mencukupi dari pengguna agar dapat memvalidasi dan memverifikasi hasil perhitungan berdasarkan ilmu mekanika teknik. Gunanya agar kita dapat mempertanggungjawabkan hasil analisa dalam aplikasi dibidang rekayasa teknik, baik dalam lingkup akademik ataupun profesional.
Mengapa saya mengatakan ini?….
Setidaknya ini adalah salah satu hal yang menyebabkan saya mengatakan ini

Kamis, 03 Mei 2012

Create User Table – Fasilitas Untuk Membuat Profil Penampang Sendiri Pada STAAD Pro

STAAD menyediakan fasilitas Create User Table yang berguna untuk membuat bentuk profil penampang sesuai dengan keinginan kita, selain yang sudah ada pada library databasenya.
 
Katakanlah saya mempunyai bentuk pemodelan struktur (portal rangka baja) sebagai berikut
 
a1'
  • Kolom direncanakan memakai WF 350.175.7.11
  • Rangka batang (cremona) direncanakan menggunakan profil UNP 125.65.6.8
Nah… sekarang apakah bisa kita mendefinisikan sendiri profil penampang WF dan UNP tersebut ke dalam program STAAD tanpa menggunakan profil-profil penampang yang sudah ada pada database STAAD ?
Jawabannya adalah BISA!
yaitu dengan

Interactive Design Component, Menu Utility Untuk Desain Cepat Pada STAAD

Interactive Design Component adalah sebuah menu pada STAAD yang berfungsi untuk memudahkan Engineer untuk menkolaborasikan STAAD pro dengan STAAD etc. dimana hasil analisa gaya dalam yang didapat dari STAAD pro di informasikan ke STAAD etc untuk didapat hasil desainnya.
STAAD.etc sendiri adalah sebuah "Toolkit" yang berisi berbagai analisis komponen dan kelompok modul desain seperti Pondasi, batu, kayu, baja, beton dan analisis umum lainnya. Sebagai produk yang berdiri sendiri, STAAD.etc dapat digunakan untuk merancang frame portal kecil (small portal frame), balok menerus (continous beam), pondasi (foundation), retaining walls one-way slabs, koneksi sambungan pada baja, dinding geser (shear wall) dan masih banyak lagi. STAAD.etc memungkinkan para Engineer untuk melengkapi siklus desain pada struktur primer dengan menganalisis dan merancang beberapa komponen struktural atau aksesori dalam lingkungan STAAD.Pro menggunakan result database (database hasil analisa perhitungan) dari STAAD.Pro tersebut.
Pehatikan contoh berikut ini,
Katakanlah saya akan membangun Ruko dua lantai sebanyak tiga buah. Dan strukturnya saya rencanakan sebagai berikut :
Bosan dengan layar tampilan atau background STAAD pro yang sekarang? hehehe…
Nah…kawan, saya mau berbagi tips nih tentang bagaimana cara merubah background (layar tampilan) STAAD mirip seperti background dari program SAP.
Yah… walaupun tidak terlalu penting amat, tapi saya harap tips kecil dapat bermanfaat bagi teman-teman sekalian.
Yuk…kita mulai
Secara default, warna layar tampilan (background) dari main window STAAD Pro adalah putih, sedangkan apabila kita akan menggambar elemen atau frame biasanya STAAD akan mendefinisikan dengan warna hitam.

a1 (Gbr.1)

Nah… sobat, warna layar tampilan dari gambar diatas bisa kita rubah seperti

Cara Memasukan Material Baja Ringan Pada STAAD


sample unit truss_non batten
Apakah anda akan menganalisa struktur rangka atap baja ringan?
Jika jawaban anda adalah “YA” , maka ada beberapa parameter penting yang harus anda ketahui dan anda masukan ke program sebelum anda melakukan analisa struktur rangka atap baja ringan tersebut.
Beberapa parameter tersebut adalah :
  1. Tegangan maksimum  550 MPa
  2. Kuat leleh 550 MPa
  3. Modulus geser 80.000 MPa
  4. Modulus Elastisitas 200.000 MPa
  5. Berat Jenis 7400 kg/m3
Terus bagaimana caranya memasukan informasi material dari baja ringan tersebut ke program ?
Gampang kok! berikut adalah caranya

Belajar AutoCAD dengan Palet Properties

Semua objek yang anda buat di AutoCAD memiliki parameter yang tersimpan di palet Properties. Beberapa parameter yang ada di palet properties bersifat umum dan berlaku untuk hampir semua objek yang anda buat di AutoCAD, contohnya parameter Layer, Warna, Linetype/Type Garis dll. Beberapa Parameter lagi bersifat spesifik hanya untuk objek tertentu saja misalnya sebuah garis memiliki parameter panjang/length, sudut/angle dan parameter ini tidak dimiliki oleh lingkaran yang memiliki parameter semisal radius/jari-jari, dan luas area lingkaran. Untuk memunculkan Palet Properties ini Klik menu Tools-Palettes-Properties atau dengan mengetikan “PROPERTIES” ( tanpa tanda kutip )  dicommandline.jika ingin menutup palet ini ketik “PROPERTIESCLOSE” atau bisa juga dengan menekan “Ctrl + 1” tapi inget tanda + jangan dipencet juga, Caranya tekan Ctrl tahan, terus tekan 1. Kalau belum Tahu cara menata palet ini klik disini Belajar AutoCAD – Menata Toolbar

<img src="Belajar AutoCAD-Show Palet Properties.jpg" alt="Belajar AutoCAD-Show Palet Properties">
Memunculkan Palet Properties
Jadi parameter yang ada di palet properties “garis” dan Palet Properties “lingkaran” akan berbeda di bagian ini. Palet properties berguna untuk belajar bagaimana mengakses parameter objek terkait secara cepat di AutoCAD jika anda ingin

Seri Tutorial AutoCAD untuk Pemula: Interface dan Penggunaan Tool

Seri Tutorial AutoCAD untuk Pemula: Interface dan Penggunaan Tool

Banyaknya permintaan mengenai ‘belajar AutoCAD’, membuat saya ingin juga mengulas seri tutorial untuk AutoCAD ini. Mulai hari ini, saya akan mengulas ‘teknik belajar AutoCAD sendiri’. Jangan berharap bahwa tutorial ini sama dengan buku-buku yang beredar dipasaran, karena saya akan membahasnya secara berbeda. Saya tidak akan membahas secara detail untuk setiap tool dan fitur, karena menurut saya itu hanya akan membuang-buang waktu. Ada ratusan tool, dan belum tentu semua akan anda pakai. Saya akan lebih membahas mengenai konsep cara penggunaan AutoCAD, sehingga anda dapat mencoba sendiri menggunakan tool-tool yang ada.
Untuk tutorial ini, saya menggunakan AutoCAD 2009, yaitu versi terbaru. Karena menurut saya tidak efektif jika saya membuat tutorial untuk versi lama. Harapan saya, umur tutorial ini akan lebih panjang daripada jika saya menulis tutorial untuk AutoCAD 2004, misalnya.

Bukalah AutoCAD 2009 anda.
workspace.jpg
Di bagian kanan bawah. Klik tombol workspace (icon seperti gear) dan pilih 2D Drafting & Annotation. Pastikan anda memilih ini agar kita semua dapat melihat interface yang sama. Seharusnya sekarang anda melihat interface berikut (klik untuk melihat gambar besar):

Jika anda telah familiar dengan Windows dan Microsoft Office Vista, anda akan melihat

Mengenal Dasar Autocad Civil 3D

Mengenal Dasar Autocad Civil 3D

Autocad Civil 3D merupakan perangkat terbaru untuk memberikan suatu solusi yang inovatif, menjadi proses perancangan civil engineering dan site development jauh lebih mudah dan lebih cepat. Sehingga dapat memberikan waktu yang lebih banyak untuk mencari solusi dan mempersingkat waktu proyek secara keseluruhan. Biasanya mereka yang menggunakan Civil 3D bagi mereka yang bekerja di pertambangan, pemipaan, dan lain-lain.
Sebelum mempelajari acutocad civil 3D, ada baiknya kita mengenal terlebih dahulu perintah-perintah atau bagian-bagian dari civil 3D.

Toolspace

Toolspace adalah menu pulldown dibagian atas toolbar yang berfungsi sebagai Master Command dan pusat pengaturan gambar.
toolspace

Tab Prospector

Berfungsi menampilakan berbagai jenis data yang digunakan civil 3D. saat pada bagian tertentu dari gambar atau model dibuat, submenu akan bertambah dibawah folder jenis data yang umum, dan semua data akan diurutkan berdasarkan nama.
Menu dropdown pada bagian atas Tab Prospector menampilkan dua hal, yaitu

Minggu, 29 April 2012

Belajar STAAD PRO ruko lantai 2



  STAAD PRO (Concrette Design) 

Assalamualaikum Warrohmatullohi Wabarokatu..
Wuih…setelah hampir satu bulan nggak bikin postingan karena sibuk mengurusi tugas kantor yang numpuk dan draft-draft gambar yang terbengkalai, alhamdullillah sekarang saya bisa kembali lagi untuk menyapa rekan-rekan semuanya dan tentu saja untuk menyelesaikan hutang saya yang sempat tertunda yaitu pembahasan tahap ke empat atau akhir dari pembahasan  “Perencanaan Ruko Dua Lantai Dengan Program Bantu STAAD Pro 2004” ini
Baik! langsung kita mulai saja ya.
Mendefinisikan Beban Kombinasi
Setelah kita selesai menempatkan semua beban-beban ke struktur yaitu beban pelat lantai, beban pelat atap, beban dinding & beban hidup, maka langkah selanjutnya adalah mendefinisikan beban kombinasi yang merupakan kolaborasi dari beban-beban tersebut diatas. Adapun langkah-langkahnya adalah sebagai berikut :
1. Dari menu page, klik tab General kemudian klik tab Load. Jika nanti keluar kotak dialog Set Active Primary Load Case, klik cancel. Setelah itu pergilah kekotak dialog Loads-Whole Structure yang ada disamping kiri layar tampilan anda, kemudian klik New Load.
1
2
2. Setelah itu akan keluar kotak dialog Create New Load. Anda klik radio button New Load Combination (Manual), kemudian isi pada kotak text box ‘Title’ dengan nama BEBAN KOMBINASI, jika sudah lanjutkan dengan mengklik OK!.
3
3. Akan keluar kotak dialog Define Combination. Isi factor beban dengan nilai 1.2, kemudian lanjutkan dengan

Translate